IR3 Minggu, 22 Mei 2022

Menang Atas Pencobaan (I Korintus 10 : 13)

Jadikan pencobaan yang kita hadapi sebagai seni dari bagian hidup orang beriman, nikmati hidup damai sejahtera bersama Tuhan Yesus

Jalan Tuhan (I Samuel 13 : 5-15)

Di saat belum melihat pertolongan dan mujizat, sebenarnya Tuhan sudah bekerja di balik layar untuk menolong kita.

Kasih Mula-Mula (Wahyu 2 : 1-7)

Kasih mula-mula lebih bernilai daripada setumpuk karya atau usaha kita.

Iman (Markus 8 : 14-21)

Sudah terlalu sering dan mudahnya Tuhan Yesus mengadakan mujizat di dalam hidup orang percaya.

Mujizat Ditengah Musibah (Kisah Para Rasul 27 : 20-26)

Ada kalanya Tuhan Yesus mengubah rencana dan rute jalan hidup kita, untuk menjadikan-NYA Jalan dan rute hidup kita.

Paskah (Mazmur 44 : 4)

Kemenangan yang besar adalah membawa lawan-lawan kita dan segala persoalan hidup kita kepada Tuhan Yesus; sehingga kemuliaan Allah terpancar atas hidup kita.

Tutup Mata di Bumi, Buka Mata di Surga (Lukas 23 : 44-46)

Segala kelemahan jasmani yang membuat orang percaya menderita di dunia, tidak akan lagi ditemui saat kita berada di dalam Kerajaan Surga; yang kita dapati adalah kesempurnaan yang diperoleh dari Allah Bapa.

Keluarga (Kejadian 1 : 26-28)

Permasalahan di dalam keluarga boleh timbul, namun tetap setia memohonkan tuntunan Roh Kudus untuk melaluinya maka janji-janji Allah untuk setiap kita selalu berkemenangan itu terjadi di dalam hidup kita.

Janji Allah (II Raja-Raja 8 : 10-15)

Janji Allah digenapi dengan cara dan waktu yang ditentukan oleh Allah, Bapa kita. Menunggu waktunya Tuhan dengan penuh kesabaran dan kesetiaan melakukan Firman-NYA.

Ketekunan (Ibrani 10 : 36)

Ketekunan menjadikan setiap kita teruji; bukan hanya hidup di dalam iman namun lebih dari itu adalah hidup bertekun di dalam iman.

YHWH II (Keluaran 3 : 14)

Setiap hari Tuhan Yesus mengalirkan berkat di dalam hidup kita. Tuhan Yesus selalu menyediakan dan memelihara hidup kita.

Jangan Buang Waktu (Yosua 18 : 2 dan 3)

Waktu pasti selalu berjalan, maka jangan sia-siakan waktu yang Tuhan Yesus berikan untuk kita.

Pernikahan yang Bahagia (Efesus 5 : 22-31)

Menjadi satu anggota tubuh Kristus yang berfungi di dalam hidup, yang dikepalai Kristus melalui Firman Tuhan.

YHWH (Keluaran 3 : 14)

Tuhan Yesus adalah Allah, yang ada sejak mulanya karya penciptaan.